Welcome

Dynamic Blinkie Text Generator at TextSpace.net

Jumat, September 04, 2009

Cara Pasang Layout Facebook

Disini gw cuman pingin share cara buat pasang layout Facebook , karna mungkin udah banyak yg udah tau caranya (ni jg gw baru tau dari omm364tr0n). Yah, meskipun layout facebook ga bisa di edit² like Layout di Friendster, tapi lumayan biar ga bosen sama warna tampilan standard Facebook yang biru-putih itu.




Frist Step:

Login dulu ke Facebook kmu. Trus buka jg http://www.yontoo.com/install.aspx buat install addons di browser kamu. Di situ ada dua pilihan unutk browser yg mau di install'in addons, yaitu:
Internet Explorer (Windows) >>
Firefox (Windows or Mac) >>
klo gw sih milih yg Firefox, soal'a gw lebih sering pake Firefox ketimbang Internet Explorer.
Lalu klik "Accept & Continue".



Setelah itu proses penginstalan akan berjalan dalam 3 tahap, tunggu sampe selesai. Jika sudah, klik continue pada nomor 3.




Restart Browser.
Setelah itu klik "Go to PageRage Facebook App" dan anda akan masuk ke URL
http://apps.facebook.com/pagerage

Setelah itu pilih layout yg kamu suka, disana juga ada piliha categorinya.



Pilih "select" pada layout pilihan kamu. Setelah itu akan masuk ke halaman lain untuk menginvite applikasi layout ke teman kamu. Kalau ga' merasa perlu menginvite ke teman, langsung aja klik "Skip"




Proses add applikasi layout pun udah selesai, sekarang klik "Profile" Facebook kamu.

ni tampilan Profil gw

Tidak ada komentar:

Posting Komentar